• info_ftunpas@unpas.ac.id
  • 62-8111317193

Jangan Salah Link, Ini Cara Cek Kelulusan UTBK SNBT

Hari yang ditunggu-tunggu akhirnya tiba, pasti deg degan kan?
Ya, Ujian Tertulis Berbasis Komputer – Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) 2023 sudah selesai dilaksanakan. Pengumuman kelulusan UTBK SNBT 2023 pun siap dilaksanakan pada 20 Juni 2023 pada pukul 15.00 WIB.

Daftar kuliah tanpa tes, klik di sini

Cara pengecekan kelulusan UTBK SNBT itu sangat mudah.Kamu tinggal klik link resmi hasil pengumuman UTBK SNBT 2023 dari kemendikbud di https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

Setelah berhasil masuk ke situs SNPMB Kemendikbud, kamu hanya perlu memersiapkan beberapa hal diantaranya Nomer Peserta serta wajib ingat hari ulang tahun kamu ya, jadi begini langkah pengecekannya :

  1. Buka web, ketik https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/
  2. Masukkan nomor peserta.
  3. Masukkan tanggal lahir peserta.
  4. Klik lihat hasil.

Selain link resmi dari Kemendikbud tersebut, bila peserta memiliki kendala untuk mengakses link resmi. Berikut terdapat link mirror atau link alternatif dari tiap universitas yang juga menampilkan hasil kelulusan :

Daftar kuliah gratis biaya pendaftaran, klik di sini.

https://snbp.ipb.ac.id

https://snbp.isbi.ac.id

https://snbp.itb.ac.id

https://snbp.itk.ac.id

https://snbp.its.ac.id

https://snbp.ugm.ac.id

https://snbp.uho.ac.id

https://snbp.ui.ac.id

https://snbp.ulm.ac.id

https://snbp.unair.ac.id

https://snbp.unand.ac.id

https://snbp.undip.ac.id

https://snbp.unej.ac.id

https://snbp.unesa.ac.id

https://snbp.unhas.ac.id

https://snbp.unimal.ac.id

https://snbp.unimed.ac.id

https://snbp.unja.ac.id

https://snbp.unm.ac.id

https://snbp.unram.ac.id

https://snbp.uns.ac.id

https://snbp.unsika.ac.id

https://snbp.unsrat.ac.id

https://snbp.unsri.ac.id

https://snbp.untan.ac.id

https://snbp.untirta.ac.id

https://snbp.unud.ac.id

https://snbp.uny.ac.id

https://snbp.upnjatim.ac.id

https://snbp.upnvj.ac.id

https://snbp.usk.ac.id

https://snbp.usu.ac.id

https://snbp.ut.ac.id

https://snbp.undiksha.ac.id

https://snbp.utu.ac.id

https://snbp.unnes.ac.id

https://snbp.unp.ac.id

https://snbp.unpad.ac.id

Bila nama kamu termasuk peserta yang lulus, kamu patut gembira dan berbangga. Artinya perjuangan kamu akhirnya membuahkan hasil. Namun dari ratusan ribu pendaftar tidak semua dapat diterima melalui jalur UTBK SNBT 2023.

Lalu bagaimana jika tidak lulus SNBT 2023? Tidak lulus UTBK SNBT bukan berarti akhir dari segalanya ya. Kamu tidak perlu kecil hati apalagi sampai depresi. Salah satu solusinya adalah kamu bisa memilih Perguruan Tinggi Swasta (PTS) untuk melanjutkan studi kamu.

Memilih PTS itu susah-susah gampang, tapi dari pada kamu bingung,  pastikan memilih PTS yang memiliki kualitas yang setara dengan Perguruan Tinggi Negeri. Jadi, pastikan memilih Fakultas Teknik Universitas Pasundan sebagai langkah awal meraih masa depan.

>
Open chat
Hallo
Ada yang bisa kami bantu